Usai Nyoblos, Dapat Discount Kuliner di Plasa

0
42
Sebagian warga Surabaya yang ikut nyoblos pemilu, dapat diskon kuliner di plasa
Space Iklan

SURABAYA | GADINGNEWS – Bagi warga Surabaya sangat beruntung dalam Pemilu 2019 ini , Terutama bagi mereka yang gemar sowan ke Plasa -Plasa. Masalahnya hampir semua resto di Plasa – plasa Surabaya .

Utamanya di Plasa Surabaya memberikan discount bagi pengunjungnya . Uniknya discount ini khusus diberikan kepada warga yang telah melakukan hak politiknya atau Nyoblos. Caranya dengan menunjukan telunjuk jarinya yang tertanda sisa tinta.
Seperti Resto Iwa Ke yang menyediakan makanan khas Surabaya memberikan discount kepada para pengunjungnya . Hal ini dialami Edward salah seorang warga Jl.Tambak Asri yang merasa kaget saat usai makan di Restop tersebut , ” Saat mau bayar , saya dapat discount 20 persen dari pembayaran, caranya dengan menunjukan telunjuk jari yang ada sisa tinta usai nyoblos, ” ujarnya . …
Di Cafe Exelso yang berada dilantai dasar Plasa Surabaya , Juga melakukan hal yang sama bagi para pengunjungnya , hanya dengan menunjukan telunjuk jarinya pp bekas ada tinta .( Imron)

Share this:

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here